aplikasi bimbel online

Bimbel Online, Solusi Belajar Praktis di Tengah Pandemi

Situs aplikasi online terbaik, tengah ramai oleh mayoritas siswa di Indonesia. Sebagai pembelajaran tambahan dari sekolah online atau sekolah daring. Karena pandemi Covid-19 membuat seluruh kegiatan sekolah tatap muka di tiadakan. Jadi, mendaftar di bimbel online, untuk banyak siswa mendapat materi tambahan, dengan cara praktis  dan asyik.

Manfaat Ikut Bimbel Online Selain belajar di Sekolah

  •  Lebih fokus pada berbagai pelajaran, serta seleksi masuk PTN
  •  Ikut bimbel bisa lebih membantu semangat belajar
  •  Bimbel online akan memberikan soal atau materi sesuai pelajaran yang telah diujikan, contoh ujian semester dan ujian sekolah
  •  Lebih banyak menerima informasi soal-soal ujian
  •  Bimbel online, mata pelajarannya di kemas

Bedanya Bimbel Online dengan Sekolah Daring

Saat ini, kegiatan sekolah berlangsung secara daring atau online, begitupun dengan bimbel online, sama-sama tidak melakukan tatap muka. Namun, sistem pembelajaran sendiri, dari bimbel online atau sekolah daring tentu berbeda. Seperti bimbel online pada umumnya, yang mementingkan kualitas saat mengajar. Yang mana memebrikan materi lebih banyak daripada saat pembelajaran di sekolah.

Sama-sama Menggunakan Teknologi Gadget dan Internet

Meski secara sistem berbeda, kedua pembelajaran dari bimbel online dan sekolah daring sama-sama butuh teknologi, seperti gasget dan internet. Perbedaannya terletak pada lebih banyaknya fitur,pembelajaran yang lebih menarik dari bimbel online menjadikan pengalaman belajar makin asyik.

Aplikasi Bimbel Online

Aplikasi bimbel online yang tengah ramai pada kalangan siswa saat kini :

1. Ruangguru

Bimbel online pertama dan paling populer saat ini adalah Ruangguru. Karena pada aplikasi Ruangguru memiliki banyak fitur dan layanan belajar yang cukup lengkap

2. Zenius

Apliaksi bimbel online yang populer lainnya ada Zenius. Masalah pembelajaran, Zenius lebih dahulu hadir di dunia edukasi online. Siswa dapat mengakses Zenius melalui smartphone. Tak kalah lengkap, Zenius juga menyediakan fitur menarik dalam proses belajar.

3. Brainly

Situs aplikasi brainly, salah satu aplikasi yang seru dan interaktif. Karena siswa bisa mengajukan pertanyaan langsung yang dikelompokkan dalam beberapa bisang studi pembelajaran. Nanti, pertanyaan akan dijawab langsung oleh user dari Brainly. Tentu menerik bukan!